Pages

Saturday, September 26, 2009

Paid To Click

Secara sederhana, paid to click (PTC) artinya Anda akan dibayar ketika Anda mengeklik. Ini adalah salah satu cara termudah untuk mendapatkan uang dari internet.
Mungkin Anda bertanya, kenapa situs tersebut mau membayar Anda? Secara umum penjelasannya seperti ini: Sebuah situs beriklan di situs PTC dan membayar kepada situs PTC tersebut, dari sinilah situs PTC membayar Anda.
Caranya sangat mudah. Pertama anda harus registrasi ke situs bersangkutan. Setelah melakukan konfirmasi anda bisa login ke member area. Di dalam member area anda bisa mengklik menu
Surf Ads atau Show Ads (Lihat Iklan). Maka akan muncul link-link iklan yang harus anda klik.
Kliklah salah satu iklan, dan tunggu hingga hitungan waktunya berakhir (biasanya antara 5 – 30 detik), setelah ada pemberitahuan waktu berakhir, anda bisa menutup jendela iklan dan mulai mengklik iklan yang lain. Demikian seterusnya sampai semua iklan selesai anda klik. Untuk setiap iklan yang anda klik, anda akan mendapat bayaran rata-rata $0,01. Pada situs PTC lokal anda akan mendapat bayaran Rp.50 – Rp.100.
Anda bisa mengikuti program referral untuk meningkatkan jumlah pendapatan anda. Ajaklah teman-teman anda untuk mengikuti program ini. Untuk setiap klik yang dilakukan teman anda (referral anda), maka anda akan mendapat rata-rata $0,01.
Jika anda mempunyai 20 referral, maka sekali klik, anda mendapatkan $0,2.
Begini gambarannya jika sehari ada 10 iklan yang diklik dan anda memiliki 20 referral aktif:
  • klik anda sehari: 10 x $0,01 = $0,1
  • klik 20 referral sehari: 20 x 10 x $0,01 = $2
  • total pendapatan perhari: $2,1
  • total pendapatan sebulan: $2,1 x 30 = $63
Itu baru dari satu web site, sementara ada lebih dari 10 website yang menyediakan layanan seperti ini. Maka potensi pendapatan anda adalah 10 x 63 = 630!! Dengan kurs rupiah 10.000/dolar, maka penghasilan anda sebulan mencapai Rp. 6.300.000,-
Selain mendapatkan sendiri referral anda, anda juga dapat membeli referral dari situs-situs tersebut. Anda juga dapat meningkatkan status keanggotaan agar mendapatkan iklan lebih banyak atau jumlah klik iklan yang lebih banyak.

Bagaiman Cara Pembayarannya?
Dalam hal ini ada beberapa pilihan:
  1. Paypal (salah satu jenis mata uang online). Setelah uang masuk ke paypal, baru bisa ditransfer ke rekening Anda di bank-bank Indonesia
  2. Egold/alertpay (juga mata uang online). Setelah uang masuk ke egold, baru bisa ditransfer ke rekening Anda di bank-bank Indonesia dengan cara ditukar ke mata uang rupiah di egoldindonesia.com
  3. Dikirim melalui Check, langsung ke alamat Anda. Kemudian bisa Anda cairkan di bank-bank Indonesia
  4. Untuk situs lokal melalui transfer rekening bank.
Keterangan lengkap tentang Paypal bisa dilihat di paypalindonesia.com, tentang egold di egoldindonesia.com. Untuk mendaftar di paypal, langsung ke paypal.com, mendaftar
egold di e-gold.com dan alertpay di alertpay.com .

Anda Tertarik? Silahkan mendaftar pada website-websita berikut: AdverCash, BuxTo, NewBux, PaidClick, clicxense dan untuk PTC lokal seperti: klikrupiah, idr-clickit.

Saya akan sangat berterimakasih, jika anda ingin bergabung menjadi referral saya , dengan mengklik link-link website di bawah ini:

10bux
richptc
NeoBux
DuitBux
Klikrupiah
Idr-clickit

Selamat Mencoba!

0 comments:

Post a Comment